Kelebihan dan Kekurangan Pengiriman Barang Lewat Laut, Dijamin Aman

Percayakan kiriman Anda kepada INTIDUTA LOGISTIK untuk kenyaman dan ketenangan Anda dalam berbisnis.

Percayakan kiriman Anda kepada INTIDUTA LOGISTIK untuk kenyaman dan ketenangan Anda dalam berbisnis.

Penting memahami kelebihan dan kekurangan pengiriman barang lewat laut. Sebab, saat ini jasa pengiriman barang dilakukan oleh berbagai kalangan, untuk kebutuhan pribadi atau bisnis. Jenis pengiriman dibagi menjadi 3 jalur yakni jalur darat, laut dan udara.

Khusus jalur udara dan darat ini banyak dipilih sebab selain mempunyai waktu pengiriman yang relatif lebih cepat, ongkosnya bervariasi. Berbeda dengan ekspedisi laut umumnya menerima jasa pengiriman barang untuk jumlah banyak atau dimensi besar.

Jenis ekspedisi laut dapat menerima permintaan pengiriman barang khusus contohnya Full Container Loaded (FCL) ataupun pengiriman barang yang dilakukan dengan menyewa 1 container penuh tanpa perlu tercampur dengan barang milik pengirim lainnya.

Ekspedisi laut pun menerima permintaan pengiriman barang dengan syarat LCL atau Less Container Load yakni pengiriman barang secara sekaligus dengan syarat tercampur dengan milik pengirim lainnya. Kali ini kita akan membahas kelebihan dan kekurangan pengiriman barang lewat laut, simak berikut ini.

Kelebihan Pengiriman Barang Lewat Laut

Dari kelebihan dan kekurangan pengiriman barang lewat laut, banyak yang memilih jalur laut sebab diklaim mempunyai beberapa kelebihan tersendiri, berikut di antaranya.

1.  Dapat Untuk Semua Jenis Barang

Memilih pengiriman jalur laut memungkinkan kalian dapat melakukan pengiriman barang dengan semua jenis barang. Hal ini berbeda dengan jalur udara atau darat yang mempunyai batasan pengiriman beberapa jenis barang tertentu yang tidak dapat dikirim.

Barang kiriman contohnya barang ukuran besar, barang elektronik dengan baterai aktif, cairan bahan kimia contohnya parfum ataupun bahan mudah meledak dapat dikirimkan lewat ekspedisi laut dengan aman dan mudah.

2.  Hemat Biaya

Pengiriman jalur laut umumnya lebih hemat biaya dan lebih murah. Selain dapat menerima barang kiriman dalam jumlah banyak atau dimensi besar, standar tarifnya juga murah.

Maka apabila kalian mempunyai bisnis yang butuh pengiriman barang dengan jumlah besar dan mempunyai dimensi besar, solusi tepat yakni memilih ekspedisi laut. Namun pertimbangkan juga waktu pengiriman. Apabila kalian memerlukan barang yang harus cepat sampai, sebaiknya gunakan ekspedisi jalur udara.

3.  Prosedur Lebih Mudah

Dalam melakukan pengiriman barang jalur laut, banyak informasi jika kebutuhan administrasi dan dokumen yang perlu dipenuhi cukup mudah untuk didapat. Prosedur mudah dan tidak rumit inilah yang membuat pebisnis lebih memilih pengiriman jalur laut apabila mereka perlu ekspor impor barang yang berhubungan dengan pihak bea cukai.

Kekurangan Pengiriman Barang Lewat Laut

Tak hanya mempunyai kelebihan, ekspedisi laut juga mempunyai kekurangan yang perlu kalian tahu, berikut diantaranya: 

1.  Waktu Pengiriman Lebih Lama

Untuk pengiriman jalur laut ini membutuhkan waktu lebih lama dibanding waktu pengiriman jalur darat ataupun udara. Meskipun tidak banyak transit dilakukan oleh kapal ekspedisi, pengiriman nantinya tetap berjalan lebih lama dan panjang.

2.  Resiko Barang Tertukar Sebab Pengiriman Tercampur Milik Orang Lain

Apabila pengiriman dengan jasa sewa kontainer penuh mungkin resiko ini akan minim terjadi. Tapi apabila kalian gunakan jasa kontainer yang tercampur barang kiriman orang lain maka nantinya ada resiko tertukar walaupun mungkin jarang terjadi.

3.  Kondisi Alam Tidak Dapat Diprediksi

Faktor pendukung lamanya ekspedisi laut yakni kondisi alam yang tidak dapat diprediksi. Cuaca laut kadang dapat mengganggu jalannya pelayaran sehingga memungkinkan untuk segera sampai sangatlah minim terjadi.

Inilah yang perlu dipertimbangkan ketika memilih ekspedisi laut yakni waktu pengiriman yang dapat berjalan lebih lama dimana perlu dikomunikasikan kepada konsumen supaya sabar menunggu kiriman sampai di lokasi tujuan.

***

Demikian ulasan singkat postingan tentang kelebihan dan kekurangan pengiriman barang lewat laut, semoga bermanfaat, ya. Perlu Anda tahu, PT INTI DUTA LOGISTIK adalah penyedia jasa kirim paket, dokumen, dan kargo terpercaya melalui darat, laut, dan udara ke seluruh wilayah di Indonesia. Silakan dapatkan pelayanan kami, hubungi sekarang melalui Whatsapp: +62811-7565-676.

HUBUNGI KAMI SEKARANG

Percayakan kiriman Anda kepada INTIDUTA LOGISTIK untuk kenyamanan dan ketenangan bisnis Anda.